Monday, November 8, 2010

DAFTAR JENIS WIRAUSAHA

Semnejak tahun 1993, telah saya lakukan kajian aksi wirausaha dan sampai saat ini telah berkembang menjadi 416 jenis. Seluruhnya berpeluang untuk dikembangkan dalam bentuk diversifikasi usaha dan waktu menghasilkan mulai hari ke 3 (tercepat) dan tahun ke-6 (paling panjang). Usaha prospektif, modal relatif murah, cara relatif mudah dan resiko relatif rendah.

Daftar Jenis Wirausaha dimaksud, terbagi ke dalam bidang usaha sebagai berikut :

NO

JENIS BIDANG USAHA

JUMLAH

KETERANGAN

01

Jasa

100 jenis

Dapat dikembangkan > 400 jenis

02

Perdagangan

63 jenis

Dapat dikembangkan > 500 jenis

03

Jasa Boga

35 jenis

Dapat dikembangkan > 1.000 jenis

04

Kerajinan & Industri

104 jenis

Dapat dikembangkan > 1.000 jenis

05

Pertanian

38 jenis

Dapat dikembangkan > 300 jenis

06

Peternakan

35 jenis

Dapat dikembangkan > 400 jenis

07

Perikanan

23 jenis

Dapat dikembangkan > 500 jenis

08

Kehutanan

14 jenis

Dapat dikembangkan > 100 jenis

09

Lain-lain

4 jenis

Baru ditinjau dari segi prospektifnya

Jumlah

416 jenis

Untuk mengurangi persaingan yang tidak sehat, untuk mengetahui masing-masing jenis usaha di atas, silahkan kirim peminatan anda ke email saya : singgihpraptanugraha@yahoo.com, lengkapi dengan beberapa informasi yang menurut anda penting. Saya segera akan mengirim penjelasan secepatnya dan gratis. Saya tunggu dan semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment